Kalian tentunya pernah ngelihat sebuah iklan di televisi yang kejadiannya kurang lebih begini:
“Hai bud ini kertasnya” Rudi berbisik sambil melemparkan sebuah kertas lucek yang diremas. Lalu budi menggambilnya dan menuliskan sesuatu dikertas itu dan mengembalikannya pada Rudi. Ternyata di kertas itu Budi menuliskan : “Mau pintar?? Makanya belajar”
Dan Akhirnya Rudi pun ketahuan guru yang mengawasi jalannya ujian, Rudi pun hanya bias cengar-cengir.
Ngepek, nyontek, nurun, dan kawan-kawannya adalah telah kita pahami bersama, bahwa hal itu adalah melakukan kecurangan saat ujian atau ulangan. Caranya macam-macam, mulai dari menulis kunci jawaban di kertas, meja, bangku, HP, atau yang parah adalah menulis di anggota badan, entah itu di daerah kaki, tangan, tau daerah perut lalu mebukaknya saat ujian berlangsung, bekerja sama dengan teman, atau yang lebih hebat adalah membuka buku saat pelaksanaan ulangan (kecuali kalau ulanagnnya bersifat open book). Dan saya yakin, saya pernah melakukannya, baik waktu masih di SD, SMP, SMA, atau sampai kuliah saat ini. Mudah-mudahan kalian tidak.
Ada baiknya kalau saya boleh bertanya kepada kalian semua, kira-kira apa sih yang sedang banyak-banyak terjadi di Negara Indonesia tercinta kita ini dan membudidaya dan mungkin dilestarikan oleh orang Indonesia, baik dari golongan pemerintahan atau sampai tukang tambal ban sekalipun itu??
Kalau kalian menjawab KORUPSI, saya yakin 99% jawaban kalian bener.
Dan ketika saya mengajak kalian untuk membahas dampak dari koropsi, maka kita sudah hapal di luar kepala. Mulai dari kelaparan, kekeringan, putus sekolah, dan sebagainya, mungkin lebih parah lagi kematian. Tapi kalau saya ajak mikir kenapa hati nurani mereka bisa tertutup alias membatu ketika melakukan perbuatan haram yang disebut korupsi tersebut. Padahal sebenarnya dalam diri manusia ada organ tubuh yang bernama hati yang tidak pernah berdusta sekalipun. Saya ambil contoh, ketika ada orang yang meminta-minta dijalan, apa suara hati kita? Pada saat itu suara hati yang timbul dalam hati nurani kita adalah kasihan dan ingin membantunya supaya beban hidupnya tidak seberat itu. Tapi suatu saat ada semacam penutup hati yang menyebabkan hati yang jujur tersebut tidak mampu kita dengar. Penutup itulah yang disebut EGO.
Lalu apa sebabnya perbuatn itu masih saja terjadi di negara tercinta kita, karean belum disadari bahwa korupsi adalah perbuatan yang merugikan. Sesungguhnya itu adalah disebabkan adanya kebiasan buruk yang terus diulang-ulang dan berlangsung dalam waktu yang cukup lama. Karena keburukan itu diulang-ulang, akhirnya menjadi kebiasaan yang dianggap baik. Satu contohnya adalah, ketika anak kecil melihat adegan pegangan tangan atau ciuman di televisi, lalu karena perbuatan itu diulang-ulang dan orang tua mereka tidak pernah mengawasinya dan melakukan koreksi atas perbuatan buruk yang dilihat oleh buah hatinya, maka sampai dewasa sekalipun ia akan ,menganggap bahwa ciuman atau pegangan tangan dengan laiki-laki tau perempuan yang bukan muhrimnya adalah bukan perbuatan tercela dan berdosa.
So, sebenarnya ada hubungan apa sih sama diri kita??
Kalau ada pertanyaan, sebenarnya sama tidak sih KORUPSI dengan MENYONTEK?
KORUPSI = MENYONTEK?
Rasanya saya tidak perlu bahas lagi contoh-contoh budaya ketidak jujuran ini, mulai dari menyontek yang dilakukan berjama’ah antara murid dengan murid dan dengan gurunya, guru yang ketahuan mencuri soal UAN, praktek jual beli ijazah, dan kawan-kawannya.
Jadi sudah jelas bahwa penyebab korupsi marak terjadi di Indonesia adalah karena bibit-bibit puntra-putrinya saja telah melakukan tindakan korupsi kecil-kecilan yang disebut nyontek itu sejak dari bangku sekolah. (gimana kalau sudah sukses??).
Saya yakin semua agama tidak ada yang menganjurkan untuk melakukan hal yang positif dengan menghalalkan segala cara. Kesuksesan adalah dimana kita menyadari kekurangan diri kita dan mengoreksinya agar suatu ketika bila kita menghadapi masalah yang sama dapat mengatasinya denga baik. Ingat!!! Bukan menutupi kekurangan kita dengan kebobrokan orang lain. Yakinlah dengan kemampuan diri kita. Kita bisa.. Kita bisa…
“..Sesungguhnya Allah tidak merobah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka merobah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri…” (QS Ar-Ra’d ayat 11)
“Kesuksesan itu tidak dilihat dari beberapa kali mereka mendapat kegagalan, tapi dilihat dari berapa kali ia bangkit dari kegagalan” (Abu Bakar RA)
“Jujur adalah mata uang yang berlaku dimana-mana” (Pepatah)
“Mau pintar??. Makanya belajar”(Iklan Suplemen)
Sumber : Nadhirin Blog
receive a message looking for upload and sharing
Upload
Labels
- Antariksa (1)
- Artikel Blogging (8)
- Artikel dan Tutorial (14)
- Artikel Kepribadian (1)
- Artikel Kesehatan (4)
- Artikel Keuangan (1)
- Artikel Management (2)
- Artikel Motivasi (4)
- Artikel Renungan (5)
- Artikel SEO (4)
- Berita Aneh (13)
- Berita Penemuan (6)
- Biografi (3)
- Info Komputer (4)
- Informasi (19)
- Kesehatan (6)
- Makhluk Asing (5)
- Misteri (10)
- News (16)
- Paleontologi (1)
- Template Wordpress (2)
- Templates 3 Collums (1)
- Tips (35)
- Tips Blogger (6)
- Tips Blogging (20)
- Tips dan Trik (21)
- Tips Game (2)
- Tips Hidup (1)
- Tips Kesehatan (7)
- Tips Komputer (8)
- Tips Laptop (4)
- Tips OS (1)
- Tips RF Online (2)
- Tips Umum (8)
- Tips Wordpress (3)
- Trailer Film (1)
Download

Blog Archive
-
▼
2009
(98)
-
▼
Maret
(85)
- Robot Semut Bangun Rumah di Mars
- Enam Bukti Adanya Alien
- Alien Sering Sambangi Indonesia
- Tabrakan Galaxi Lebih Cepat!
- Heboh Ikan Patin Raksasa di Sungai Musi
- Kalender Maya Ramalkan Kiamat tahun 2012
- Toilet Dirgantara Masa Depan
- TIPS-TIPS BEKERJA DI DEPAN KOMPUTER
- tips Memilih CCTV
- Tips Menyembunyikan Drive
- Membatasi hak akses drive pada My Computer
- Tips merawat Laptop Part.3
- TIPS MEMBELI LAPTOP
- Mencoba Windows 7 Beta
- Lagi, Browser Opera 9.5
- Tips Mencegah Laptop Overheat
- Tips Merawat dan Memperlakukan Batterai Notebook a...
- Fakta Pembohongan Publik Melalui Bisnis Online
- Cara Merawat Printer yang Benar
- Tips Merawat Komputer
- SEHAT DENGAN TEMPE
- Terapi SEFT
- Panduan Transfer dari paypal ke bank di Indonesia
- Bukti Transfer Paypal ke BCA
- Tips Menghindari Penipuan di Internet
- Cara agar blog terindex di google untuk blogger.com
- Cara mendaftarkan blog/website anda di google webm...
- Cara Merubah Lebar Blog Anda (khusus buat blogger....
- Menghilangkan Navigation Bar di Atas Blog Anda
- Meningkatkan google pagerank anda
- Mencapai potensi hidup yang maksimal
- Tips merawat Laptop Part.2
- Tips merawat laptop
- Khasiat gren tea
- Lindungi jantung anda dengan Brokoli
- Tips Menjaga mata Neter
- Infotainment, Sebuah Ironi?!
- Makna Kemerdekaan dalam Alquran
- Menyoal Komersialisasi Pendidikan
- Awas, Bahaya Laten Nyontek!
- Ibadah Puasa Melatih Kepekaan Kita
- Setting Administrator Wordpress
- Mengganti Theme Wordpress
- Menginstall Plugin Wordpress
- Custom Domain Blogger
- Hosting dan Domain
- Perbedaan Server US dan Lokal
- Mengenal Lebih Dekat Website
- Mendaftarkan Situs ke Search Engine
- Cara Populerkan Website Anda
- Cara Membuat Google Sitemap
- Hidup Bahagia Awal Kesuksesan
- Kepribadian Anda, Sukses Anda
- Harimu Adalah Hari Ini
- Mengisi Waktu
- Tips Motivasi Diri
- Tips Sehat Saat Puasa
- Mengenal Kecerdasan Kita
- DRAGONBALL EVOLUTION
- Gaya Hidup Berubah, Penyakit Degeneratif Muncul
- Teh, Minuman Kesehatan '3 In 1'
- Biografi Putri Titian
- Bugs RF part.2
- Bugs - bugs di RF Online
- Cara Buat Read More di Blogger Baru
- Tips Menjaga Keawetan Komputer
- 10 Macam Tipe Blog
- Tips Menjaga Flashdisk Tetap Awet
- Apa itu SEO?
- Rahasia, Tips dan Cara Tetap Sehat & Menjaga Keseh...
- Rahasia Penampakan UFO Zaman Uni Soviet Diungkap
- Rahasia Umur Panjang Perempuan 111 Tahun
- Gadis Tanpa Jantung Hidup Selama Empat Bulan
- Rahasia dan Keanehan Segitiga Bermuda
- Legenda Kapal Hantu "The Flying Dutchman"
- Jenglot Ikan Duyung Gemparkan Warga Bantul
- Tips Merawat Wajah dengan Masker Buatan Sendiri
- Dinosaurus Pemakan Daging Terkecil
- Polisi Kantongi Tersangka Pembunuh Hanny
- Tokoh- tokoh Hacker Terbaik Dunia
- Foto Intim Jupe-Gaston Beredar
- biografi Luna Maya
- Kronologi Pembunuhan Artis Cantik Hanny Wahab
- Biografi Julia Perez
- Video Hot Saiful Jamil dan Kiki Fatmala
-
▼
Maret
(85)
Blog
Blog Roll
Die' Best Tips
Followers
skip to main |
skip to sidebar
Die Asal Upload. Design: Luka Cvrk Sponsored by B4Contact Released under a Creative Commons Licence
Internet'li tarafindan Goolly bloggera uyarlamistir..
0 komentar:
Posting Komentar